Aplikasi Bimbingan Tahfidz 1

Aplikasi Bimbingan Tahfidz 1

Tahfidz

Tahfizh berasal dari bahasa arab dengan akar kata ha fa zha حفظ yang mempunyai arti menghafal, menjaga, memelihara. Tahfizhul Qur’an memiiki makna proses penghafaan al-qur’an. orang yang menghafal al-qur’an disebut dengan hafizh. Seiring perkembangan dunia teknologi maka kini banyak aplikasi aplikasi yang dapat membantu anda untuk memantau perkembangan tahfidz para siswa atau santri, diantaranya dengan aplikasi tahfidz monitoring.

Fitur

  • Dashboard
  • Data Santri
  • Pembimbing
  • PJ Pembimbing
  • Data Kelas
  • Target Ummi
  • Semester
  • Periode
  • Ajaran
  • Target
  • Detail Target
  • Halaqoh
  • Kelompok
  • Waktu Halaqoh
  • Detail Kelompok
  • Setoran
  • Rekap Setoran
  • Ketentuan Nilai
  • Predikat Nilai
  • Predikat Hasil I
  • Predikat Hasil II
  • Predikat Hasil III
  • Ujian Bulanan
  • Periode Ujian
  • Jenis Ujian
  • Target Ujian
  • Target Ujian Perkelas
  • Rekap Ujian
  • Hasil Ujian
  • Pelanggaran
  • Jenis Pelanggaran
  • Catatan Pelanggaran
  • Catatan Santri
  • Jenis Catatan
  • Detail Catatan Santri
  • Catatan Santri
  • Pengesahan
  • Raport
  • Pengaturan
  • dll

ScreenShoot

Instalasi

  • Download Dulu Source Code dan Database nya
  • Download file Pendukung yaitu web server xampp bisa download di sarankan php 5.6 atau versi 7.3
  • Text editor untuk membongkar coding di rekomendasikan sublime text atau notepad ++
  • Install xampp seperti biasa dan subimetext nya
  • Copy folder Source Code  yang sudah di download ke direktory c/xampp/htocs
  • kemudian buka bowser google chorme kemudian ketikan localhost/phpmyadmin/
  • selanjutnya buat database dengan nama yang ada di folder htdocs tadi yang telah di pindahkan ada di folder db atau database dengan format .sql, kemudian import
  • setelah itu sesuaikan setingan koneksi database dengan membuka aplikasi texteditor tadi, file koneksi di application/config/database.php atau di file koneksi.php, lalu save
  • kemudian buka browser ketikan localhost/project_nama ( nama project tadi )
  • selesai

Catatan

  • Akun Login Username : admin  Pasword : admin
  • Jika Tidak Bisa anda bisa cek di tabel admin atau user pada phpmyadmin
  • Jika terjadi error silahkan sesuaikan versi php aplikasi

Link

2 komentar

  1. min, untuk db tahfidz salah. isinya sama yaitu source code tahfidz nya. terima kasih min

    BalasHapus